Abstract: |
Melalui usaha pengembangan bibit
karet tersebut, keluarga Ibu Sumariah
mendapat perhatian dan kunjungan
dari masyarakat, baik nasional maupun
internasional. Petani-petani karet dari
Provinsi Nanggroe Aceh Darusalam
(NAD), Sumatra Barat, Riau dan
Lampung datang untuk belajar
penangkaran bibit karet unggul. Semua
pengunjung merasa puas dengan
penjelasan mengenai teori dan praktek
membuat pembibitan dengan cara
okulasi. Melihat kesuksesan tersebut,
para petani pengunjung berniat
mengikuti jejak usaha keluarga ini. |
|