Abstract: |
Sistem informasi untuk pembangunan berkelanjutan berbasis lahan (INSTANT) adalah kerangka kerja yang melibatkan upaya pemangku kepentingan lokal dalam mengelola, memproses, dan memvisualisasikan data spasial dan non-spasial untuk mendukung perencanaan pembangunan berkelanjutan. INSTANT dilengkapi dengan aplikasi berbasis web yang memungkinkan pengelolaan data dan informasi dilakukan dengan cepat, mudah dan informatif oleh para pemangku kepentingan lokal dalam menyediakan data dan informasi yang akurat, valid, transparan, dan terkini mengenai bentang lahan, penggunaan lahan dan sumber daya lahan. |
|