Magazine Article |
 |
|
Article Title | Nurseries of Excellence: mengintegrasikan peningkatan kapasitas petani dalam budidaya dan wirausaha | Author | Aulia Perdana and Endri Martini | Year | 2017 | Magazine Title | Kiprah Agroforestri - Agustus 2017 | Volume | 10 | Issue Number | 2 | Pages | 9, 11 | Call Number | MA00166-17 | |
Abstract: |
Agroforestri merupakan praktik pengelolaan lahan yang sudah lama diterapkan oleh masyarakat di Indonesia. Sistem pengelolaan lahan yang merupakan perpaduan antara ilmu kehutanan dan pertanian ini dikembangkan untuk menciptakan keselarasan antara intensifikasi pertanian dan pelestarian hutan. Meskipun berbagai jenis pohon telah lama diintegrasikan dalam system agroforestri oleh petani, tetapi belum mampu memberikan peningkatan penghasilan bagi petani secara optimal. Hal tersebut terjadi karena keterbatasan pengetahuan petani mengenai hal-hal penting yang perlu diperhatikan dalam pengelolaan agroforestri mulai dari pembibitan hingga pemasaran produk yang dihasilkan. Peningkatan kapasitas petani dalam pengelolaan agroforestry yang mengintegrasikan aspek budidaya dengan kewirausahaan diharapkan dapat memperbaiki kuantitas dan kualitas produk yang dihasilkan. |
|
Download file(s): Click icon to download/open file.
|
|
File Size |
Description |
|
304 KB |
Softcopy |
|
|
|
Viewed in 148 times. Downloaded in 142 times. |