ICRAF Publication Detail Page

Publication Details

Newspaper Article
NA00119-21
Article TitlePengelolaan Ekosistem, Menuju Gambut Lestari di Kubu Raya
AuthorAceng Mukaram
Year2021
Newspaper TitleLiputan 6
Date2021-09-04
Pages1
Call NumberNA00119-21
Abstract:

Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (BAPPEDA) Kabupaten Kubu Raya, Provinsi Kalimantan Barat memulai proses persiapan penyusunan dokumen Rencana Perlindungan dan Pengelolaan Ekosistem Gambut (RPPEG) dengan menyelenggarakan 'Workshop Gambut Lestari Melalui Penyusunan Rencana Perlindungan dan Pengelolaan Ekosistem Gambut (RPPEG) Kabupaten Kubu Raya', pada Kamis 2 September 2021, di Qubu Resort.

Workshop yang dilaksanakan secara luring dan daring ini merupakan langkah awal Pemerintah Kabupaten Kubu Raya untuk membangun komitmen dan rencana dalam penyusunan RPPEG Kabupaten Kubu Raya dalam upaya pelestarian lahan gambut di Kalimantan Barat.

Download file(s): Click icon to download/open file.
  File Size Description
download file - URL
Viewed in 149 times. Downloaded in 0 times.