ICRAF Publication Detail Page

Publication Details

Leaflet
LE00306-22
TitleManfaat dari Lebah dan Tanam Pohon: Cerita Kasum Beternak Lebah di Lahan Agroforestri Kakao. Cerita Obrolan Petani #9
AuthorAunul Fauzi and Endri Martini
Year2022
Call NumberLE00306-22
Abstract:

Kasum dan istrinya, Sulastri, mulai beternak lebah tahun 2013 hingga sekarang. Kotak-kotak lebah, sekitar 200 buah, disebar di kebun kakao yang berada di belakang rumah. Di kebun ini, ada banyak pohon lain selain kakao. Ada durian, mangga, rambutan, nangka, bahkan kelapa, pinang dan jengkol.

“Awalnya, tetangga menganggap saya gila karena menggantung koloni-koloni lebah di bawah rumah panggung kami dulu. Mereka bilang, kalau perlu madu, tinggal ambil saja di hutan. Tak perlu susah-susah.”

Download file(s): Click icon to download/open file.
  File Size Description
download file 2278 KB Softcopy
Viewed in 82 times. Downloaded in 67 times.