ICRAF Publication Detail Page

Publication Details

Leaflet
LE00391-24
TitleJANGKOS: Dari Limbah Pabrik Menjadi Berkah Untuk Ladang Sawit Rakyat
Year2024
Call NumberLE00391-24
Abstract:

Janjangan kosong (jangkos) adalah limbah tandan kelapa sawit yang dapat dimanfaatkan sebagai pupuk organik untuk meningkatkan kesuburan tanah. Di Desa Pulo Jantan, program SFITAL melatih petani dalam teknik pengomposan jangkos menggunakan Promi, yang mempercepat proses dekomposisi menjadi 21 hari. Hasilnya, petani dapat memperoleh pupuk organik berkualitas tinggi dengan biaya rendah, mengurangi ketergantungan pada pupuk kimia, serta menjaga produktivitas dan kesehatan lahan sawit. Inisiatif ini membantu meningkatkan ekonomi petani dan mendukung praktik pertanian berkelanjutan di perkebunan sawit rakyat.

Download file(s): Click icon to download/open file.
  File Size Description
download file 2874 KB Softcopy
Viewed in 40 times. Downloaded in 14 times.